Hakim Tinggi MA Turun Periksa Oknum Hakim di PN Tanjung Redeb Atas Kasus Dugaan Suap

detikberau.com, Tanjung Redeb – Komisi Yudisial (KY) dan Badan Pengawas (Bawas) Mahkamah Agung telah turun ke Kabupaten Berau untuk memeriksa hakim di Pengadilan Negeri Tanjung Redeb yang terlapor melakukan dugaan suap sebesar Rp 1,5 miliar. Ketua PN, John Paul Mangunsong membeberkan, jika pemeriksaan berlangsung lima. Sejak, Senin (20/1/2025) hingga Jumat (24/1/2025) dengan agenda memeriksa pelapor, […]

Continue Reading

Jembatan Bailey Jadi Solusi PUPR Atasi Jalan Amblas di Pegat Bukur

detikberau.com, Sambaliung – Setelah sebelumnya melakukan peninjauan lapangan dan pemasangan rambu-rambu di jalan poros Kampung Pegat Bukur, Inaran dan Bena Baru di Kecamatan Sambaliung yang ambles, kini Dinas Pengerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) telah bergerak melakukan pembenahan sementara. Dikonfirmasi melalui sambungan telepon, Selasa (21/1/2025), Kepala Bidang Preservasi Jalan dan Jembatan, Junaidi menuturkan, tim reaksi […]

Continue Reading

PR Bapenda Berau di 2025 Penuhi Capaian Sektor PAD yang Gagal Penuhi Target

detikberau.com, Berau – Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Berau memastikan, capaian realisasi pendapatan asli daerah tahun 2024 telah memenuhi target. Meski begitu beberapa, beberapa bidang dan sektor seperti retribusi pajak dan hasil pengelolaan kekayaan daerah yang dipisahkan belum sepenuhnya memenuhi target. Kondisi tersebut dijelaskan oleh Kepala Bapenda Djupiansyah Ganie, saat ditanya terkait realisasi pendapatan asli daerah […]

Continue Reading

Kampung Tabalar Ulu akan Kembangkan Inovasi Digital dan Potensi Alam

detikberau.com, Tabalar – Air Terjun Didisan di Kampung Tabalar Ulu, Kecamatan Tabalar yang saat ini tengah digenjarkan promosinya oleh pemerintah kampung dan masyarakat setempat. Guna mewujudkan wisata baru di Kabupaten Berau. Hal ini pun sejalan dengan visi dan misi kampung untuk menggencarkan inovasi digital dan potensi alam untuk kemajuan pembangunan. Selain itu sektor lain berupa […]

Continue Reading

Tiga Hakim Bantah Tuduhan Suap, Kuasa Hukum Pelapor Beberkan Keterlibatan Tangan Kanan Hakim

detikberau.com, Berau – Kasus hakim di lingkungan Pengadilan Negeri Tanjung Redeb, Berau yang diduga menerima suap sebesar Rp 1,5 miliar dan dua unit ponsel mewah masih terus bergulir hingaa, Selasa (14/1/2025). Ketua Pengadilan Negeri Tanjung Redeb, John Paul Mangunsong memastikan, telah memanggil ketiga hakim yang diduga menerima suap tersebut diantaranya, Hakim L, M dan Hakim […]

Continue Reading

Nurung: Kakam Pilanjau Segera Tuntaskan Proses Sertifikat PTSL untuk Kemajuan Kampung

detikberau.com, Sambaliung – Sikap dari Kepala Kampung Pilanjau, Andi Baso Galigo yang enggan menandatangani sertifikat hak milik (SHM) warga direspon Anggota Komisi I DPRD Berau, Nurung, ia menyayangkan perilaku tersebut. Dikonfirmasi melalui sambungan telepon, Jumat (10/1/2025), Nurung mengatakan, jika SHM yang didapat melalui program pendaftaran tanah sistematif lengkap (PTSL) merupakan kemudahan yang diberi pemerintah pusat […]

Continue Reading

Ingat Pesan Mendagri, MK Bisa Batalkan Kemenangan Paslon

detikberau.com, Berau – Saat ini masa tahapan pemilihan umum kepala daerah (Pilkada) se Indonesia masih berada di perselisihan tentang hasil pemilihan umum (PHPU) di meja Mahkamah Konstitusi. Buku Registrasi Perkara Konsititusi (BRPK) masing-masing paslon yang merasa keberatan pun satu persatu telah terbit. Tinggal menunggu kadwal untuk persidangan. Dalam hal ini pula, Menteri Dalam Negeri (Mendagri) […]

Continue Reading

Polemik di Masyarakat, Dirut Perumda Batiwakkal Akui Penyesuaian Tarif PDAM Dilakukan Dengan Berbagai Prosedur

detikberau.com, Berau – Puluhan warga geruduk kantor perusahaan umum daerah (perumda) Batiwakkal, Jumat (3/1/2025) siang. Itu lantaran warga protes karena tagihan air yang melonjak naik. Dari salah rekaman video amatir, seorang warga menjelaskan jika kenaikan tarif yang dialami dinilai tak masuk akal. Sebab seorang warga awalnya hanya membayar Rp 360 ribu kini meroket menjadi Rp […]

Continue Reading

Hasil Rekapitulasi Kabupaten, Selisih 696 Suara Paslon Sri-Gamalis Unggul dari Paslon Madri-Agus

detikberau.com, Tanjung Redeb – Tepat tengah malam sekira pukul 00.15 Wita, Rabu (04/12/2024) rapat pleno terbuka rekapitulasi penghitungan suara pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Kaltim, Bupati dan Wakil Bupati tingkat Kabupaten Berau selesai digelar. Didapati hasil jika, pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati nomor urut 02 Sri Juniarsih-Gamalis menggungguli paslon 01 Madri Pani – Agus […]

Continue Reading

Polisi Hentikan Penyelidikan Dugaan Pelanggaran Pilkada yang Menyeret Kakam di Berau, Bawaslu: “Kasus Penuhi Unsur”

detikberau.com, Tanjung Redeb – Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Berau memastikan, penyelidikan dugaan pelanggaran pilkada yang menyeret kepala kampung Buyung-Buyung di Kecamatan Tabalar sudah dihentikan. Itu setelah Ketua Bawaslu Berau Ira Kencana menyebut, jika penyidik tidak menemukan bukti kuat untuk menjadikan kepala kampung sebagai tersangka. Diceritakan Ira, awalnya perkara dugaan pelanggaran pilkada itu ditangani oleh pihaknya […]

Continue Reading